UAS - Pengolahan Citra Digital
Halo, rizz readers! Selamat datang kembali di Rizki Blog . Kali ini admin hanya akan membagikan hasil jawaban dari UAS Pengolahan Citra Digital yang diampu oleh Ibu Ofah Musyarofah, M.Ti SOAL 1. Jelaskan Kegunaan Perintah Dibawah Ini A. Line Perintah ini digunakan untuk membuat garis, baik yang lurus maupun dengan sudut tertentu. Cara menggunakannya adalah dengan mengetik "L" di command line dan tekan "Enter". B. Offset Perintah ini digunakan untuk membuat garis sejajar dengan objek yang ada. Cara menggunakannya adalah dengan mengetik "O" di command line, lalu tekan "Enter". C. Extend Perintah ini digunakan untuk memperpanjang garis hingga mencapai batas tertentu. Cara menggunakannya adalah dengan mengetik "EX" di command line, tekan "Enter", pilih objek, lalu pilih garis yang ingin diperpanjang. D. Trim Perintah ini digunakan untuk memotong bagian garis atau objek yang tidak dibutuhkan. Cara menggunakannya adalah dengan menge...